Cara Memasang Lag Bolt Untuk bisa memasang lag bolt pada media yang akan digabungkan, dibutuhkan mesin bor tangan untuk melubangi bagian lag bolt yang akan ditanam, dan menggunakan mesin bor kayu untuk memasukkan lag bolt kedalam lubang yang telah disiapi sebagai tempat lag bolt. Biasanya lag bolt digunakan untuk kontruksi furniture prabot yang membutuhkan perekat berupa lag bolt yang dapat menyatukan dua sisi kayu dengan sempurna dan terhindar dari karat.
Klik nomor untuk langsung menghubungi supplier
Anda hampir selesai membuat RFQ