Jenis Pupuk OrganikJika dilihat dari bentuk fisiknya, pupuk dibagi menjadi dua jenis yaitu padat dan cair. Dari masing-masing jenis pupuk ini memiliki keunggulan masing-masing untuk berbagai kebutuhan pertanian dan perkebunan, berikut ini beberapa jenis-jenis keunggulannya :1. Pupuk Organik CairJenis pupuk organik cair merupakan jenis pupuk tanaman yang berbentuk cair yang penggunaannya bisa langsung di siramkan dan disemprotkan ke tanah dan bagian batang serta daun tanaman.2. Pupuk Organik PadatJenis pupuk organik padat merupakan pupuk tumbuhan yang berbentuk padat umumnya seperti pasir lembut dan cara penggunaannya bisa langsung ditabur di sekitar tanah atau area tumbuhan. Dan dari beberapa pengalaman dari petani bisa juga direndam dalam air atau dicairkan terlebih dahulu agar pupuk ini lebih cepat menyebar ke tanah. Itulah Pembahasan mengenai jenis jenis dari pupuk organik. Selain pupuk organik, Anda juga dapat menggunakan pupuk lain seperti pupuk anorganik, pupuk dolomit, puput NPK, pupuk kompos, dan pupuk hidroponik.
Klik nomor untuk langsung menghubungi supplier
Anda hampir selesai membuat RFQ