Tangga lipat aluminium merupakan jenis tangga yang selalu dibutuhkan untuk pekerjaan yang berada ditempat yang tidak terjangkau dengan berdiri normal.Jenis dan kegunaan tangga aluminium pun beragam, sehingga penggunaan tangga ini bisa disesuaikan den...
Kali ini Tim News Indotrading akan membahas mengenai jenis dan harga tangga lipat aluminium yang perlu Anda ketahui lengkap dengan spesifikasi dan harga terbarunya. Anda dapat temukan berbagai jenis tangga aluminium dengan harga dan kualitas terba...
Mengenal Jenis Jenis Tangga AluminiumTangga Aluminium memiliki beragam jenis, sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Untuk memudahkan Anda mengetahui jenis jenis dari tannga aluminium, berikut pembahasannya:1. Tangga Lipat Aluminium MultifungsiTangga lipat aluminium multifungsi memiliki banyak fungsi kegunaan dengan kepraktisan yang menjadi daya tariknya. Jenis tangga aluminium yang satu ini tidak memerlukan sandaran untuk penggunaan nya, karena bentuknya yang dapat disesuaikan dengan jenis kebutuhan Anda tanpa khawatir dimana tempat sandaran tangga. Ketinggian tangga lipat aluminium multifungsi dapat mencapai 12 meter saat digunakan dan kurang lebih 4 meter saat dilipat. Ukuran yang cukup praktis untuk jenis tangga lipat.2. Tangga Lipat Aluminium Step LadderTangga lipat aluminium step ladder merupakan satu jenis tangga lipat aluminium yang penggunaannya dapat dipindah-pindahkan secara praktis. Bentuk dan ukuran untuk jenis tangga step ladder ini lebih kecil dibandingkan tangga lipat pada umumnya. Selain digunakan untuk kebutuhan rumah, biasanya penggunaan jenis tangga ini banyak ditemukan untuk lokasi dengan mobilitas tinggi seperti kantor yang memerlukan tangga dengan ukuran mini dan mudah dipindahkan dan penggunaannya.3. Tangga Aluminium Model TerpongModel tangga teropong merupakan jenis tangga lipat aluminium yang juga mudah ditemukan dan sudah banyak digunakan. Tangga lipat model ini mengatur ukuran ketinggian dalam penggunaannya dengan cara menaik turunkan anak tangganya sesuai dengan kebutuhan. Tidak seperti tangga lipat aluminium jenis lain yang bentuk lipatannya dibagi menjadi dua bagian, tangga lipat aluminium modal teropong ini juga melipatkan bentuknya dengan menaik turunkan anak tangga. Hal tersebut menjadikan bentuk lipatannya bisa mencapai maksimal 1 meter dalam kondisi terlipat, lebih jauh lebih kecil dibandingkan tangga lipat jenis lainnya dan mencapai 4 meter dalam kondisi digunakan.4. Tangga Lipat GandaTangga lipat ganda memiliki dua sisi pijakan sama yang dapat berdiri sendir tanpa sandaran dengan dasar pijakan lebar di puncak tangga, menjadikan tangga lipat jenis ini paling banyak diminati. Tangga lipat aluminium ini tersedia dalam berbagai jenis ukuran, maksimal ketinggian dari tangga lipat ganda ini mencapai 6 meter, dengan lebar tangga 25-30 cm. Biasanya tangga lipat aluminium ini berwarna silver, seperti warna asli aluminium kebanyakan. Itulah pembahasan mengenai jenis-jenis dari tangga aluminium, Jika Anda membutuhkan tangga aluminium, Anda dapat menggunakan tangga aluminium dalton, dan tangga aluminium liveo yang berkualitas.
Klik nomor untuk langsung menghubungi supplier
Anda hampir selesai membuat RFQ