Spesifikasi Fillet Ikan Beku
Fillet Ikan Beku
Fillet ikan adalah suatu irisan daging ikan tanpa sisik dan tulang (kadang-kadang juga tanpa kulit), diambil dari kedua sisik badan ikan, kadang-kadang kedua potongan saling bergandengan yang dikenal dengan nama butterfly fillet. Dengan kata lain, fillet ikan adalah bagian daging ikan yang diperoleh dengan penyayatan ikan utuh, sepanjang tulang belakang dimulai dari kepala hingga mendekati ekor.
Kami juga menyediakan berbagai macam Ikan Beku dan Fillet lainnya.
Harga Fillet Ikan Beku
:
CALL