Spesifikasi Moleskine Notebook Ruled Soft Cover O.Purple P Qp611h4
Notebook Moleskine dengan layout bergaris menjadi salah satu produk Moleskine terlaris. Sebagai teman perjalanan anda, buku ini sangat cocok untuk perhitungan, menuangkan ide, ataupun sekedar menulis catatan.
Fitur:
- Warna sampul ungu anggrek
- Ukuran buku pocket, ukuran 9 x 14cm
- 192 halaman
- Sampul lembut
- Sudut sampul melengkung
- Karet penutup yang elastis
- Kertas : 70gsm (ketebalan), acid-free (bahan), kekuningan / gading (warna)
- Saku tambahan di bagian belakang sampul
- Buku dapat dibuka 180°
Harga Moleskine Notebook Ruled Soft Cover O.Purple P Qp611h4
:
Rp200.000
PT. Sahabat Utama TraCo merupakan perusahaan yang berfokus pada distribusi dan bisnis alat tulis premium. Rotring merupakan merek pertama yang disalurkan oleh kami ke beberapa channel toko buku termasuk Gramedia. Dan pada tahun 2001, diikuti oleh Parker eksklusif pen. Beberapa merek yang telah kami distribusikan di Indonesia adalah Parker, Rotring, Moleskine, CASIO, Olfa, Sharpie, Cote et Ciel, Ziegel, Phoenix, Perfetti Van Melle (Mentos, Alpenliebe, Big Babol, Chupa Chups, Happydent) and O2O Indonesia.Saat ini, PT. Sahabat Utama TraCo telah berkembang sebagai salah satu perusahaan distribusi alat tulis terbesar di Indonesia. Sebagai bagian dari Sahabat Utama Group (sebuah grup perusahaan nasional yang bergerak di berbagai lini bisnis: ritel, ekspor dan import, distribusi, pengembangan teknologi, pelatihan, konsultasi dan rekrutmen sumber daya manusia serta pertanian organik), PT. Sahabat Utama Traco tidak hanya sebagai "distributor" tapi juga sebagai "partner Anda" untuk berkembang mencapai kesuksesan.