Keterangan
PT. FORTEM merupakan spesialis system pendingin dengan pengalaman di berbagai proyek di bidang tata udara yang ada Indonesia. Pengalaman tersebut telah memberikan kami pemahaman lebih akan kebutuhan pendinginan dan tata udara yang sangat baik dan efisien sesuai kebutuhan rumahan atau perusahaan anda.